Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
Optimalisasi Pemeliharaan dan Perawatan Mesin Sekoci KM. Kelimutu
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
Subject(s)
Teknika
Prosiding
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Abstraksi – Sekoci murapakan alat kelamatan yang
sangat penting diatas kapal guna menunjang keamanan dan
keslamatan kru diatas kapal, ole sebab itu pemeliharaan mesin
sekoci sanagat penting terutama berfokus dalam mesin sekoci
yang pernah penulis alami saat berada di sampit dan di
pelabuhan tanjungan mas yang mengalami kegagalan start
engine yang disebabkan ole berbagai faktor.
Dan untuk tercapainya kerja mesin sekoci yang optimal.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: bagaimana,
dampak dan hambatan apa saja yang mempengaruhi
pengoptimalian in sekoci di KM.
Kelimutu. Metode pengumpulan data yang yang
dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan
dokumentasi. Analisa data penelitian yang digunakan adalah
deskriptif kualitatif dengan menggunakan teknik analisis data
fishbone.
Hail penelitian menunjukan bahwa pengaruh optimalnya
pemeliharaan dan perawatan mesin sekoci diantaralainya
dapat menimbulkan rasa aman dan nyaman bagi kru kapal
serta berdampak mesin sekoci dapat bekerja secara optimal.
Juga beberapa hambatan dalam perawatan mesin sekoci
diantaranya kekosongan sukucadang diatas kapal dan kondisi
cuaca yang seiring berubah. semoga karya ini dapat menjadi
masukan dalam pemeliharaan dan perawatan mesin sekoci di
kemudian hari.
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/5186/