Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
IDENTIFIKASI MENURUNNYA TEKANAN HYDRAULIC PUMP HATCH COVER DI KAPAL MV. INTAN BARUNA
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
PRADANA, DEFRI RESPATI
Subject(s)
Teknika
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Abstraksi - Hidrolik Hatch Cover merupakan komponen yang
berguna mengubah energi mekanik menjadi energi hidrolik
dengan cara menekan fluida hidrolik ke dalam sistem. Pompa
ini digerakan dengan menggunakan elmot atau mesin yang
dihubungkan dengan menggunakan sistem kopling. Sistem
kopling yang di gunakan dapat berupa belt, roda gigi, atau
sistem flexible elastromeric. Sistem hidrolik ini banyak
digunakan pada windlass, hatch cover pump, crane, stearing
gear dan masih banyak lagi. Alat ini berfungsi untuk menutup
lubang palka (cargo hold) kapal dan untuk melindungi muatan
di dalamnya dari air laut maupun dari air hujan yang bisa
masuk ke dalam. Tujuan penelitian ini adalah untuk
mengetahui penyebab turunnya tekanan minyak pada pompa
hidrolik hatch cover dan untuk mengetahui dampak turunnya
tekanan minyak pada pompa hidrolik hatch cover. Metode
penelitian yang digunakan adalah gabungan dari metode
Fishbone dan metode SHEL (software, hardware,
environment, liveware). Teknik pengumpulan data dilakukan
melalui observasi, wawancara dan dokumentasi secara
langsung terhadap subyek yang berhubungan dengan faktor
dan dampak mengenai turunnya tekanan pompa hidrolik
hatch cover saat proses bongkar muat di MV. Intan Baruna.
Berdasarkan hasil penelitian menggunakan metode deskriptif
kualitatif sehingga diperoleh faktor penyebab yaitu,
Pelaksanaan jadwal maintenance yang tidak sesuai, kotornya
filter pompa, kotornya tangki hidrolik hatch cover,
terdapatnya gram (kotoran) sisa hasil pengelasan dijalur pipa
dan dampak yaitu, tidak maksimal kinerja pompa hidrolik
hatch cover, kotoran akan menumpuk di dalam filter,
mengendapnya kotoran di dalam dasar tangki dan
tersumbatnya aliran minyak lumas hidrolik hatch cover.
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/4720/