Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
TERJATUHNYA BOLDER TONGKANG SAAT PROSES SANDAR DI BULK DERAWAN MUARA PANTAI (STUDI KASUS: TONGKANG ATK 316)
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
RAHMAN, HABIBUR
Subject(s)
TALK
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Abstraksi- Kerusakan yang terjadi pada bolder tongkang
ATK 316 saat proses sandar di kapal floating crane bulk
derawan yang mengakibatkan bolder tongkang patah atau
jatuh ke laut dan tali troos yang sudah tidak layak yang di
gunakan terkait pengikatan tali tambat pada bolder.
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif
dengan mendeskripsikan secara terperinci proses sandar
kapal tongkang ATK 316 ke kapal floating crane bulk
derawan muara pantai pengumpulan data dilakukan
dengan observasi, wawancara, dokumentasi, studi Pustaka.
bahwa penyebab kerusakan pada bolder tongkang saat
proses sandar di bulk derawan muara pantai di sebabkan
oleh instruksi kerja penyandaran tongkang ke kapal
floating crane belum menjelaskan secara detail terkait
teknik pengikatan dan pembagian beban tali pada bolder,
sehingga perlu dibuatkan instruksi kerja khusus terkait
Mooring–Unmooring di Derawan.
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/4267/