Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
ANALISIS FATIGUE MOORING ROPE MT. BULL FLORES PADA SAAT SANDAR DI JETTY II TANJUNG GEREM MERAK
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
DELLI, AKBAR NUGRAHA
Subject(s)
Nautika
Skripsi
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
ABSTRAKSI
Delli Akbar Nugraha, NIT: 541711106299 N, 2021, “Analisis Fatigue Mooring
Rope MT. Bull Flores Pada Saat Sandar di Jetty II Tanjung Gerem
Merak”. Skripsi Program Studi Nautika, Program Diploma IV,
Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang, Pembimbing I : Capt. Tri
Kismantoro, M.M, M.Mar, Pembimbing II : Latifa Ika Sari, S.Psi.,
M.Pd.
Kegiatan sandar merupakan kegiatan yang utama dilakukan sebelum
melaksanakan bongkar atau muat di pelabuhan. Pada saat kapal sandar diperlukan
tali – tali tambat yang berfungsi untuk menambatkan kapal ke dermaga supaya
kapal tidak terbawa arus, angin ataupun gelombang yang terdapat di perairan.
Namun terdapat beberapa faktor yang dapat menyebabkan fatigue mooring rope
yaitu faktor internal dan eksternal. Faktor internal adalah faktor diakibatkan dari
material mooring rope itu sendiri sementara faktor eksternal adalah faktor yang
diakibatkan dari luar , dalam hal ini yaitu faktor alam dll.
Dalam pelaksanaanya penelitian ini dilakukan di atas MT. Bull Flores
waktu penelitian bulan Agustus 2019 sampai dengan bulan Agustus 2020. Dalam
menyusun penelitian, menguji data, mengolah data, membahas hasil penelitian,
menarik kesimpulan dan saran penulis menggunakan metode penelitian
deskriptif kualitatif. Sehingga peneliti dapat memaparkan hasil peneliti yang
diperoleh melalui wawancara dengan responden, mengumpulan data-data yang
di peroleh untuk dijadikan dokumentasi guna mendukung keabsahan data
penelitian.
Berdasarkan hasil penelitian selama melaksanakan pelayaran terdapat
beberapa faktor yang menyebabkan fatigue mooring rope MT. Bull Flores pada
saat sandar di Jetty II Tanjung Gerem Merak, diantara lain faktor internal
meliputi, kondisi mooring rope yang sudah lapuk karena kurangnya
maintenance, kurang matangnya mooring plan yang dilakukan oleh perwira dek
pada sebelum kapal sandar dan lalainya crew kapal dalam mengawasi tali tambat
pada saat kapal sandar. Selain faktor internal terdapat faktor eksternal yang
diakibatkan dari luar kapal dalam hal ini faktor alam yaitu pasang dan surut yang
mengakibatkan arus menjadi kencang
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/3384/