Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
RANCANG BANGUN ALAT PERAGA MAIN L.O SYSTEM PADA SUMP TANK DI MESIN INDUK 2 TAK
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
BAGAS DWI, ANDIKA
Subject(s)
Teknika
Skripsi
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
INTISARI
Andika, Bagas Dwi, 531611206109 T, 2020, “Rancang Bangun Alat Peraga Main L.O System Pada Sump Tank di Mesin Induk 2 tak”, Program Diploma IV, Teknika, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang. Pembimbing I: H. Amad Narto,M.Pd, M.Mar.E, Pembimbing II: Febria Sujarman, M.T
Pada era modern didunia kemaritiman ini proses pembelajaran terkait permesinan kapal sangat diperlukan dan sangat penting untuk dikuasi peserta didik.
Sehingga banyak digunakan metode pembelajaran yang efektif salah satunya adalah
metode pembelajaran dengan menggunakan alat peraga diatas kapal, maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana cara membuat alat peraga dan untuk mengetahui prinsip kerja dari alat peraga serta untuk mengetahui manfaat yang didapatkan dari alat peraga. Jenis alat peraga yang dibuat oleh penulis adalah alat peraga Main L.O System Pada Sump Tank di Mesin Induk 2tak.
Metode yang digunakan yaitu Research and Development, merupakan proses atau langkah-langkah untuk mengembangkan suatu produk baru atau menyempurnakan produk yang sudah ada, baik itu perangkat keras maupun perangkat lunak. Model dalam penelitian pengembangan ini adalah model prosedural yaitu menggariskan pada langkah - langkah pembuatan yang terpapar secara urut dan bertahap dari proses awal hingga ahir.
Pembuatan model alat peraga ini mengunakan bahan yang terbuat dari resing bening yang dibentuk nenyerupai langkah kerja dari mesin induk 2 tak yang juga menampilkan sistem pelumasannya. Sistem kerja dari alat peraga ini adalah sistem pelumasan dari sump ke sump yang mengunakan pompa air untuk mengsirkulasi aliran. Dalam alat peraga ini mekanis mesin induk 2 tak dapat berputar dengan mengunakan motor AC 220V 1 Frasa yang dilengkapi dengan sensor waterflow yang berguna untuk memberi sinyal kepada motor AC yang memutar mekanis untuk berhenti ketika tidak ada aliran minyak
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/3080/