Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
Perawatan dan Pemeliharaan Engine Lifeboat di MV. Permata
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
NARTO, WIBOWO
Subject(s)
Teknika
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Intisari-Lifeboat adalah suatu alat keselamatan yang berada
di atas kapal yang mempunyai fungsi untuk menyelamatkan
diri bagi para anak buah kapal apabila kapal akan tenggelam,
kandas, dan terbakar.
Metode penelitian ini adalah dengan pendekatan kualitatif
dan desain penelitian deskriptif. Sumber data penelitian yang
diambil adalah data primer dan sekunder. Teknik
pengumpulan data dengan riset lapangan yang meliputi
wawancara dan observasi, serta studi pustaka dan
dokumentasi. Teknik analisa data menggunakan fishbone
analysis dan SHEL.
Berdasarkan penelitian disimpulkan penyebab dari
dilaksanakanya perawatan lifeboat adalah mesin lifeboat
yang mati pada saat abandon ship drill, dikarenakan plan
maintenance system pada manual book yang tidak
dilaksanakan dan perawatan yang tidak ada pada aplikasi
PMS. Dari faktor penyebab tersebut mengakibatkan mesin
pada lifeboat mati dan penahanan terhadap PSC . Upaya yang
dilakukan melakukan perawatan berkala sesuai prosedur tiap
minggu atau Saturday Routine Test terhadap part dan
melakukan perawatan sesuai Plan Maintenance System yang
sudah terjadwal.
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/2552/