Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
ANALISIS KESELAMATAN CREW DAN BURUH SAAT KEGIATAN BONGKAR MUAT MENGGUNAKAN CRANE BARGE DI KM. BONNY STAR
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
RAHMAT, WAHYU BASUKI
Subject(s)
Nautika
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
NTISARI
Rahmat Wahyu Basuki, 2020, NIT: 51145293. N, “Analisis Keselamatan Crew
Dan Buruh Saat Kegiatan Bongkar Muat Menggunakan Crane Barge
Di KM. Bonny Star”, Skripsi Program Studi Nautika, Program
Diploma IV, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang, Pembimbing I:
Capt. Agus Hadi Purwantomo, Sp.1, M.Mar. Pembimbing II: Dr.
Riyanto, S.E, M.Pd.
Keselamatan kerja adalah sarana utama untuk pencegahan kecelakaan,
cacat dan kematian sebagai akibat kecelakaan kerja. Keselamatan kerja yang baik
adalah pintu gerbang bagi keamanan tenaga kerja Keselamatan kerja menyangkut
segenap proses produksi dan distribusi, baik barang maupun jasa.
Metode penelitian yang peneliti gunakan adalah deskriptif kualitatif yang
merupakan metode yang menggambarkan tentang fakta-fakta yang terjadi di atas
kapal dengan teknik pengumpulan data berdasarkan hasil observasi peneliti
dilapangan, wawancara yang dilakukan oleh peneliti dengan Mualim I serta studi
pustaka. Analisis data yang peneliti lakukan adalah dengan pengumpulan data
yang kemudian data tersebut disajikan untuk ditarik kesimpulan dan fishbone
analysis untuk mencari factor-faktor yang dapat mempengaruhi keselamatan crew
dan buruh saat kegiatan bongkar muat menggunakan crane barge di KM. Bonny
Star
Hasil penelitian yang dilakukan dapat disampaikan bahwa peralatan keselamatan
di kapal KM. Bonny Star kurang memadai sesuai dengan ketentuan yang ada.
Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi keselamatan kerja saat kegiatan bongkar
muat menggunakan crane barge adalah kurangnya pengetahuan crew dan buruh
tentang pentingnya keselamatan, kurangnya pengetahuan cara penggunaan alat
keselamatan dan manfaatnya. Hal ini menjadi masalah dan dapat menimbulkan
kecelakaan kerja yang tidak diinginkan oleh crew dan buruh itu sendiri maupun
orang lain. Diperlukan perhatian dari pihak perusahaan untuk menyediakan alatalat keselamatan agar terjaminnya keselamatan crew ketika bekerja di atas kapal,
meningkatkan disiplin awak kapal dalam menggunakan alat keselamatan diri,
familiarisasi terhadap awak kapal, memberikan motivasi kepada awak kapal,
pengawasan.


ABSTRACT
Rahmat Wahyu Basuki, 2020, NIT: 51145293. N, "Analysis of Crew and
Worker Safety During Loading Unloading Activities Using Crane
Barge in MV. Bonny Star ", Mini Thesis Nautica Study Program,
Diploma IV Program, Semarang Merchant Marine Polytechnic, First
Advisor : Capt. Agus Hadi Purwantomo, Sp.1, M.Mar. Second
Advisor : Dr. Riyanto, S.E, M.Pd.
Work safety is the primary means of preventing accidents, disabilities and
deaths as a result of workplace accidents. Good work safety is a gateway for labor
security. Work safety concerns the entire production and distribution process, both
goods and services.
The research method that researchers use is descriptive qualitative which
is a method that describes the facts that occur on the ship with data collection
techniques based on the observations of researchers in the field, interviews
conducted by researchers with Mualim I and literature studies. Analysis of the
data the researchers did was by collecting data which then presented the data to be
drawn conclusions and fishbone analysis to look for factors that could affect the
safety of crew and workers when loading and unloading activities using crane
barge in KM. Bonny Star
The results of research conducted can be conveyed that the safety
equipment on the MV. Bonny Star is inadequate in accordance with existing
provisions. Factors that can affect work safety during loading and unloading
activities using crane barge are the lack of knowledge of crew and workers about
the importance of safety, lack of knowledge on how to use safety equipment and
its benefits. This is a problem and can lead to unwanted work accidents by the
crew and the workers themselves and others. Attention is needed from the
company to provide safety equipment to ensure the safety of the crew when
working on the ship, improve discipline of the crew in using personal safety
equipment, familiarization of the crew, provide motivation to the crew,
supervision.
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/2480/