Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
Penyebab kecelakaan kerja crew kapal bagian mesin di MV. Teluk Bintuni
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
FARHAN, AFRISAL H
Subject(s)
Teknika
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Abstraksi, Kecelakaan merupakan suatu kejadian yang tidak terduga, tidak dikehendaki yang mengacaukan proses yang telah di atur dari suatu aktifitas dan dapat menimbulkan kerugian baik bagi manusia maupun harta benda, kecelakaaan kerja terjadi karena beberapa faktor yaitu faktor manusia, faktor alat pengaman, serta faktor lingkungan.
Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah metode fishbone analysis dan fault tree analysis. Adapun rumusan masalah dari penelitian ini adalah faktor apa yang menyebabkan, apa dampak yang ditimbulkan, dan upaya yang dilakukan.
Berdasarkan hasil penelitian ini disimpulkan bahwa penyebabnya adalah kondisi dari alat pengaman serta lambatnya respon terhadap permintaan alat pengaman yang di ajukan. Sedangkan dampak yang terjadi adalah terganggunya proses maintenance, cidera yang dialami crew, serta kerugian yang akan di tanggung oleh perusahaan. Upaya yang dilakuhkan dengan melakukan pengecekan terhadap alat pengaman, tool box meeting sebelum memulai pekerjaan, dan peremajaan alat pelindung diri, serta pembinaan terhadap crew mesin tentang pentingnya keselamatan kerja.
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/1897/