Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
PELAKSANAAN PENGGUNAAN ALAT KESELAMATAN KERJA TERHADAP TENAGA KERJA BONGKAR MUAT GUNA MENUNJANG PROSES BONGKAR MUAT DI PELABUHAN SEMEN INDONESIA TUBAN
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
ERIKA, DYAH SAVITRI
Subject(s)
TALK
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Bongkar muat merupakan kegiatan di pelabuhan. Pelabuhan Semen Indonesia Tuban adalah pelabuhan khusus bongkar muat semen. Penelitian ini bertujuan mengetahui bagaimana penggunaan alat keselamatan pada tenaga kerja bongkar muat, dampak yang ditimbulkan dari kurangnya penggunaan alat keselamatan kerja, serta upaya yang dilakukan untuk mengoptimalkan penggunaan alat keselamatan. Peneliti menggunakan metode penulisan deskriptif kualitatif untuk mendapatkan gambaran menyeluruh dan jelas tentang penggunaan alat keselamatan pada tenaga kerja bongkar muat di Pelabuhan Semen Indonesia Tuban. Dalam menentukan prioritas masalah, peneliti menggunakan metode pendekatan yaitu fishbone analysis dan fault tree analysis (FTA). Dari penelitian dampak yang ditimbulkan adalah tidak terjaminnya keselamatan dan kesehatan, meningkatnya risiko kecelakaan kerja, berkurangnya sumber pendapatan, adanya perubahan jadwal bongkar muat, lambatnya proses replacement tenaga kerja baru, dan terhambatnya proses produksi semen. Upaya yang dilakukan yaitu melaksanakan koordinasi mengontrol aktifitas tenaga kerja, memasang rambu peringatan menggunakan alat keselamatan, melakukan pelatihan kesehatan dan keselamatan kerja, dan melaksanakan pengarahan safety meeting.

Kata kunci: Optimalisasi, Alat keselamatan kerja, Tenaga Kerja Bongkar Muat, Pelabuhan Semen, Tuban
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/1516/