Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
OPTIMALISASI KINERJA CREW KAPAL GUNA MENGHINDARI KERUSAKAN ALAT BONGKAR MUAT DI KAPAL MT. MEDELIN TOTAL
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
MUHAMMAD, NOOR FIRMANTO
Subject(s)
Nautika
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Latar belakang terhadap permasalahan adalah Bagaimana cara meningkatkan perawatan alat bongkar muat khususnya pada pipa hydrolik agar tidak terjadi korosi sehingga berakibat kebocoran dan cara meningkatkan pengawasan terhadap kinerja ABK dalam melakukan perawatan. Landasan teori dalam penelitian menyangkut pengertian dan fungsi peningkatan perawatan, peralatan bongkar muat di atas kapal tanki minyak, menghindari kebocoran, serta antisipasi perawaatan dari karat dan keselamatan kerja dan kecelakaan akibat kerja. Metode penelitian dengan pendekatan penelitian menggunakan metode kualitatif. Sumber data yang dikumpulkan dan digunakan dalam penyusunan skripsi ini diperoleh dari sumber data primer dan sumber data sekunder. Dalam melaksanakan proses bongkar muat di atas kapal dibutuhkan perlengkapan dan peralatan bongkar muat yang dapat beroperasi dengan baik. Salah satunya adalah pipa hydrolik, pipa hydrolik harus dilakukan perawatan secara terus menerus agar tidak terjadi kebocoran yang dapat mengakibatkan terhambatnya proses bongkar muat. Simpulan dari hasil penelitian yaitu kurangnya perawatan pada alat bongkar muat khususnya pada pipa hydrolik yang menimbulkan korosi dan menyebabkan kebocoran sehingga kegiatan operasional kapal menjadi terhambat yang disebabkan oleh kurang optimalnya pelaksanaan perawatan.
Kata kunci: : peningkatan, perawatan, kebocoran, pipa hydrolik
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/1227/