Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
ANALISA KESIAPAN CREW DALAM MENANGANI PENUMPANG GELAP (STOWAWAY) DI MV. MOL GROWTH
Collection Location
Repository PIP Semarang
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
ANDRI, JUNIANTO
Subject(s)
Nautika
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
Publisher
Publishing Year
2024
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Masalah penumpang gelap akhir-akhir ini menjadi salah satu fenomena didalam dunia pelayaran. Kondisi yang sulit seperti konflik dan ketidakstabilan suatu negara, mempengaruhi orang untuk menyelundup. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Persiapan yang dilakukan oleh awak kapal untuk mencegah penumpang gelap yaitu pada saat kapal sebelum sandar di pelabuhan harus mengadakan pertemuan keamanan, menentukan daerah terlarang dan menyiapkan jadwal tugas jaga keamanan. Melakukan tindakan pencegahan penumpang gelap saat sandar serta mengadakan pencarian penumpang gelap. Akibat adanya penumpang gelap: dapat menyebabkan kerugian finansial serta menjadikan tugas dan tanggung jawab baru bagi nahkoda. Tindakan yang dilakukan apabila didapati penumpang gelap yaitu: Nahkoda dan awak kapal harus segera melaporkan kepada pemilik kapal. Pemulangan penumpang gelap dapat dilakukan di pelabuhan tujuan selanjutnya atau di pelabuhan naiknya penumpang gelap tersebut. Menerapkan sistem keamanan sesuai (ISPS Code). Mengadakan pelatihan awak kapal karena pencegahan lebih baik daripada menanggulangi.
Kata kunci: Penanganan Penumpang Gelap Di Atas Kapal
Specific Detail Info
//repository.pip-semarang.ac.id/1174/