Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
ANALISIS KEBUTUHAN LAMPU SESUAI CLASS BKI DAN ABS PADA KAPAL LPD ( LANDING PLATFROM DOCK )
Collection Location
Jurnal 7 Samudra
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
10.54992/7samudra.v6i1
Author(s)
Akhmad Fajar Ubaidillah
Urip Mudjiono
Rini Indarti
Didik Sukoco
Subject(s)

Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
eng
Publisher
PPPM - POLITEKNIK PELAYARAN SURABAYA
Publishing Year
2022
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
Kapal LPD ( Landing Platfrom Dock ) adalah kapal yang berfungsi untuk keperluan militer. salah satu pembuat kapal LPD adalah PT. PAL INDONESIA (persero) di dalam membangun kapal terutama pada penentuan jumlah lampu di butuhkan akurasi yang baik dalam menentukanya lampu dalam hal ini PT. PAL INDONESIA (persero)
menentukan jumlah lampu menggunakan perhitungan secara manual. Maka untuk merencanakan penerangan dengan mudah dibuatlah program perhitungan lampu menggunakan bantuan program Visual Basic. Program ini dibuat menggunakan perhitungan berdasarkan data yang diterapkan di PT. PAL INODNESIA (persero) dalam menggunakan program ini terdapat beberapa langkah seperti memasukkan dimensi ruangan, iluminasi, dan luminasi dengan demikian akan dapat di ketahui luas ruangan dan jumlah lampu yang di butuhkan berdasarkan tipe lampu yang sudah dipilih. Program ini dapat digunakan untuk menghitung jumlah lampu berdasarkan 2 class yaitu ABS dan BKI. Berdasarkan perhitungan program yang mengunakan 2 class dapat di ketahui ruangan yang mengunakan class ABS mempunyai jumlah lampu lebih banyak dibandingkan ruangan yang menggunakan class BKI. Program ini mempercepat perhitungan jumlah lampu dibandingkan perhitungan lampu mengunakan perhitungan secara manual.
Kata Kunci: Landing Platfrom Dock, class, Visual Basic.
Specific Detail Info
https://ojs.pppm.poltekpel-sby.ac.id/index.php/7samudra/article/view/98