Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
KAJIAN PEMBUATAN FLIGHT PLAN DI PT. SRIWIJAYA AIR UNTUK RUTE JAKARTA-PANGKAL PINANG
Collection Location
Jurnal Ilmiah Aviasi PPI Curug
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
1979-1534
Author(s)
Saptono
Nora Very Sugiarti
Noor Ardyan Harja
Subject(s)
Keselamatan Penerbangan
Flight Plan
Flight Safety
Persiapan Penerbangan
Classification
Series Title
GMD
Electronic Resource
Language
eng
Publisher
Politeknik Penerbangan Indonesia Curug
Publishing Year
2020
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes
B.Indonesia
Pada zaman yang modern ini telah terjadi perkembangan dibidang Transportasi yang sangat pesat dan saling berlomba-lomba bersaing untuk memberikan pelayanan jasa yang terbaik, aman dan juga nyaman untuk mendapatkan penumpang sebanyak-banyaknya dan mendapatkan keuntungan yang sebesar-besarnya. Hal ini berhubungan langsung dengan tanggung jawab dari seorang petagas Fight Dispacht. Tanggung jawab petugas FOO adalah memantau kemajuan dari setiap penerbangan, memberikan/menerbitkan informasi penting terkiniuntuk keselamatan penerbangan, dan membatalkan suatu penerbangan jika menurut pendapatnya atau pendapat pilot bahwa penerbangan tersebut tidak dapat dilaksanakan sesuai dengan yang tela direncanaka
B.English
In this modern era there has been a rapid development in the field of transportation and competing with each other to provide the best, safe and comfortable services to get as many passengers as possible and get the maximum profit. This is directly related to the responsibility of a Fight Dispacht officer. The responsibilities of the FOO officer are to monitor the progress of each flight, provide / publish the latest important information for flight safety, and cancel a flight if in his opinion or the opinion of the pilot that the flight cannot be carried out as planned.
Specific Detail Info
https://journal.ppicurug.ac.id/index.php/jurnal-ilmiah-aviasi/article/view/107