Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
Teknik Motor Diesel
Collection Location
Perpustakaan Politeknik Pelayaran Sulawesi Utara
Edition
Call Number
621.43 DAR t
ISBN/ISSN
9786022890171
Author(s)
Daryanto
Ismanto Setyabudi
Subject(s)
Teknik
Daryanto
Diesel
Classification
621.43
Series Title
GMD
Text
Language
Indonesia
Publisher
Alfabeta
Publishing Year
2014
Publishing Place
Bandung
Collation
vi, 202 hlm, ill ; 16 x 24 cm
Abstract/Notes
Mesin diesel adalah sejenis mesin pembakaran dalam. Lebih spesifik lagi, sebuah mesin pemicu kompresi, dimana bahan bakar dinyalakan oleh suhu tinggi gas yang di kompresi, dan bukan oleh alat berenergi lain (seperti busi). Mesin ini ditemukan pada tahun 1892 oleh rudolf diesel, yang menerima paten pada 23/02/1893. Diesel menginginkan sebuah mesin untuk dapat digunakan dengan berbagai macam bahan bakar termasuk debu batu bara .
Sistem bahan bakar (fuel system) baik pada motor diesel maupun pada motor bensin memiliki peran yang sangat penting dalam menyediakan dan mensupply sejumlah bahan bakar yang di butuhkan yang di butuhkan sesuai dengan kapasitas mesin, putaran motor dan perbebanan motor.
Specific Detail Info