Integrated Transport Resource Catalog

Pepustakaan Pusat Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Title
OPTIMALISASI KERJA BULK COMPRESSOR SYSTEM PADA SAAT BONGKAR MUATAN BARITE KE JACK UP RIG DEEP DRILLING 8 DI KAPAL SUPPLY AHTS MV. TRINE K
Collection Location
Perpustakaan Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang
Edition
Call Number
623.8 HAD o
ISBN/ISSN
Author(s)
HADIID ARTHA PURBAYA
Subject(s)

Classification
623.8
Series Title
GMD
Text
Language
Indonesia
Publisher
Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang
Publishing Year
2015
Publishing Place
Semarang
Collation
vii; hlm. 53; p 30 cm; ilus
Abstract/Notes
OPTIMALISASI KINERJA SYSTEM BULK COMPRESSOR PADA SAAT BONGKAR MUATAN BARITE KE JACK UP RIG DEEP DRILLING 8 DI KAPAL AHTS MV. TRINE KrnHadiid Artha PurbayarnPIP Semarang DP – 1 Ank 3rnE-mail: [email protected]: Kapal supply adalah salah satu alat transportasi laut dan merupakan sarana yang sangat diperlukan pada pelayanan anjungan lepas pantai (Rig/Plat Form) untuk melayani pengeboran minyak lepas pantai. Salah satu muatan yang umumnya diangkut oleh kapal supply adalah muatan dalam bentuk curah yang diantaranya barite. Barite merupakan suatu bahan yang terbuat dari barium sulfat bebatuan granit yang dibuat serbuk, juga mengandung sejumlah kecil kuarsa, silicon kristalin berguna sebagai pemberat untuk menutupi kebocoran-kebocoran gas di dasar laut atau pengeboran. Pentransferan barite dalam bentuk curah pada umumnya mempunyai kendala-kendala sehingga sering mengalami delay time yang akan menghambat proses pekerjaan yang dijadwalkan pada rig atau platform. Menurut penulis adalah faktor yang dapat menyebabkan masalah dalam sistem operasi, mulai dari mesin atau motor, kompresor untuk semen tangki dalam penyediaan. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kepustakaan dengan pendekatan deskriptif eksploratif. Oleh karena itu perawatan yang sesuai dengan Plan Maintenance System (PMS) pada system bulk compressor harus dilakukan dan dilaksanakan seoptimal mungkin.rnAbstract: Ship supply is one of the marine transportation and an indispensable means to service the offshore rig (Rig/Plat Form) to serve the offshore oil drilling. One charge is generally transported by cargo ship supply is in bulk form which include barite. Barite is a material made of barium sulfate powder made of granite rocks, also contains small amounts of quartz, crystalline silicon useful as ballast to cover gas leaks on the seabed or drilling. Transferring barite in bulk generally have constraints that often experience a delay time which would impede the process scheduled jobs on the rig or platform. According to the authors is a factor that can cause problems in the operating system, ranging from engines or motors, compressors for cement in the supply tank. The method used is literature study with a descriptive exploratory approach. Therefore, treatment in accordance with the Plan Maintenance System (PMS) in the bulk compressor system should be made and implemented optimally. rn
Specific Detail Info